Wisata Indoneisa
  • Sumatra
  • Jawa
  • Kalimantan
  • Sulawesi
  • Nusa Tenggara
No Result
View All Result
  • Sumatra
  • Jawa
  • Kalimantan
  • Sulawesi
  • Nusa Tenggara
Destinasi Wisata di Indonesia
No Result
View All Result

Beranda » Jawa » Jawa Tengah » Objek Wisata Jepara

7 Tempat Wisata di Jepara Terbaru yang Instagramable, Kamu Harus Tau

by Rivan
Reading Time: 5 mins read
Share ke Facebook GratisShare ke Twitter Gratis

Letak geografis Kota Jepara yang berada di sebuah kepulauan kecil namun menyimpan puluhan objek wisata yang menarik. Tempat wisata di jepara terbaru yang bisa kalian kunjungi adalah destinasi wisata alam, wisata edukasi, hingga wisata kuliner. Jarak Jepara dan Kudus bisa di tempuh dalam waktu 1 jam 4 menit.

Sebelum beranjak ke jepara, tentu kamu akan melewati semarang bukan? Ada baiknya kamu baca dulu Tempat Wisata di Semarang yang sedang hits, lokasinya sama-sama di Jawa Tengah kok, jadi bisa menghemat waktu kamu untuk liburan.

Daftar Isi Artikel

  • Tempat Wisata di Jepara Terbaru dan Wajib di Kunjungi
    • 1. Kepulauan Karimunjawa
    • 2. Air Terjun Songgo Langit
    • 3. Gua Tritip Jepara
    • 4. Pulau Mandalika Jepara
    • 5. Wana Wisata Sreni Indah
    • 6. Pulau Panjang Jepara
    • 7. Wisata Candi Bubrah

Tempat Wisata di Jepara Terbaru dan Wajib di Kunjungi

Kota Jepara memiliki sebutan kota ukir karena pada zaman dahulu, ada seseorang pengrajin ukir berhasil menyelesaikan lukisan permaisuri, namun pada akhirnya Raja Brawijaya membuangnya karena curiga dengan salah satu bagian yang ada dalam lukisan tersebut.

Terlepas dari itu semua, Jepara memang memiliki beberapa tempat wisata selain pantai yang menarik untuk di kunjungu. Penasaran? Langsung simak daftar objek wisatanya.

Artikel Wisata Lainnya :  6 Tempat Wisata di Purworejo Terbaru yang Wajib Kamu Kunjungi

1. Kepulauan Karimunjawa

Tempat Wisata di Jepara - Kepulauan Karimunjawa
Credit : Lutfi Suryoo7 / Wisata IDN

Kalian bisa mengunjungi Karimunjawa kapanpun tanpa batasan waktu. Wisata ini dibuka selama 24 jam tanpa mengeluarkan biaya apapun. Ada banyak pilihan ketika kalian berkunjung ke Karimunjawa, namun yang menjadi andalan adalah kumpulan pulau-pulau kecil yang berdekatan dengan lokasi wisata.

Karimunjawa menjadi destinasi liburan di jepara yang recommended bagi anggota keluarga. Anak-anak pasti juga senang apabila diajak bermain air atau berenang.

2. Air Terjun Songgo Langit

Air Terjun Songgo Langit
Credit : Kendjie Wijoyo / Wisata IDN

Tempat wisata di jepara yang lagi hits ini bisa kamu temukan di daerah Bucu, Kec.kembang, Kota Jepara. Dibuka selama 24 jam namun ada biaya masuk yang harus kalian bayar sebesar Rp 1.500 saja, sedangkan weekend sebesar Rp 2.000.

Meskipun murah sekali, air terjun Songgo langit mampu menyaingi Tempat Wisata di Majalengka yang mirip dengan air terjun ini. Keunggulan lainnya adalah, tempat ini memiliki sumber air yang jernih serta pemandangan yang asri di sekitaran air terjun.

3. Gua Tritip Jepara

Tempat Wisata Goa Tritip Jepara
Credit : Didik Setiawan / Wisata IDN

Kelihatanya hampir setiap destinasi liburan di Jepara buka 24 jam. Goa Tritip juga sama, kalian bisa berkunjung kesana kapanpun. Wisatawan yang berkunjung kesini sering menelusuri setiap tempat di Goa, karena menganggap bahwa Goa Tritip sangat bagus untuk kegiatan menjelajah atau biasa dikenal dengan wisata religi.

Artikel Wisata Lainnya :  7 Tempat Wisata di Salatiga Jawa Tengah yang Baru dan Hits Banget

Wisata semacam ini bisa kalian temui juga pada salah satu Tempat Wisata di Gresik berupa bangunan bersejarah yang sering dijadikan tempat beribadah.

Goa Tritip dikenal sebagai tempat sakral, apalagi di area tersebut terdapat sebuah perahu kuno yang sudah lama tidak dipakai. Lokasi goa tritip berada di Sidorejo, Ujungwatu, Donorojo, Kabupaten Jepara, Jawa Tengah 59454.

4. Pulau Mandalika Jepara

Tempat Wisata Pulau Mandalika Jepara
Credit : Roni Taa’ba Mesuji / Wisata IDN

Mandalika merupakan sebuah pulau di Jepara yang memiliki keindahan luar biasa. Beberapa aktivitas yang bisa kamu lakukan disini adalah jalan-jalan, memancing, atau menyusuri hutan sekitar.

Kepulauan Mandalika sama seperti Tempat Wisata di Sumedang berupa pulau yang berdekatan dengan pantai. Setelah selesai berkunjung di Mandalika, kamu bisa beralih ke Benteng Portugis yang berjarak 500 meter dari Kepulauan Mandalika.

5. Wana Wisata Sreni Indah

Wana Wisata Seni Indah
Credit : Bocah Ndeso / Wisata IDN

Ini adalah salah satu tempat wisata di Jepara yang pas untuk berlibur dengan keluarga. Sebuah hutan yang berada di Bategede, Nalumsari, Tirto, Bategede, Kec. Nalumsari, Kabupaten Jepara ini menyimpan udara yang sangat sejuk, ditambah lagi dengan adanya spot instagramable sebagai tambahan koleksi foto kamu.

Akses jalan yang mudah, serta banyak fasilitas yang bisa kamu temukan disana. Apabila merasa lapar bisa membeli makanan di warung-warung sekitar yang menawarkan menu khas Kota Jepara.

Artikel Wisata Lainnya :  7 Tempat Wisata di Magelang Ini Hits Banget! Ga Percaya? Baca Dulu

6. Pulau Panjang Jepara

Objek Wisata Pulau Panjang Jepara
Credit : Olied Owie / Wisata IDN

Jepara memang kecil, namun di dalamnya terdapat puluhan pulau yang kini sudah dimanfaatkan sebagai tempat wisata di Jepara yang menarik untuk di kunjungi saat liburan tiba.

Pulau Panjang salah satunya, hamparan pasir warna putih yang sangat luas menjadikan Kepulauan panjang terlihat eksotis. Apabila ingin mencari spot foto, bisa memanfaatkan dermaga dengan infrastruktur yang unik.

7. Wisata Candi Bubrah

Candi Bubrah
Credit : Lưu Văn Cam / Wisata IDN

Candi bubrah merupakan salah satu tempat wisata Candi bersejarah yang ada di jepara. Bangunan bersejarah ini masih terlihat sangat kokoh. Uniknya dari Candi Bubrah adalah sebuah tumpukan batu besar yang mampu berdiri tanpa perantara apapun.

Inilah yang membedakan dengan jaman sekarang, bahwasanya kualitas dari sebuah batu saja mampu dibuat sebagai dinding / prasasti. Lokasi wisata Candi Brubah bisa kamu temukan dengan mudah di Desa Tempur, Kab. Jepara yang dibuka selam 24 jam.

Itulah beberapa tempat wisata di jepara terbaru yang wajib kamu kunjungi ketika ke jepara. Memang destinasi wisata di jepara di dominasi oleh wisata pantai, sama seperti daftar Tempat Wisata di Cilacap yang sudah di tulis sebelumnya.

5/5 - (3 votes)
Share30Tweet19
Previous Post

7 Tempat Wisata di Samarinda yang Menjadi Tujuan Para Wisatawan

Next Post

7 Tempat Wisata di Sumedang Terbaru dan Populer di Tahun Ini

Related Posts

Tempat Wisata di Pekalongan

7 Tempat Wisata di Pekalongan Jawa Tengah yang Sedang Hits

Pekalongan memang dikenal dengan julukan kota batik, karena batik tersebut memiliki corak yang khas dan variatif. Namun, tempat wisata di...

Tempat Wisata di Wonosobo

8 Tempat Wisata di Wonosobo Jawa Tengah yang Hits dan Populer

Kalau kamu pernah ke Jawa Tengah, pasti sudah tahu berbagai tempat wisata di Wonosobo selain Dieng bukan? Nah, biar referensi...

Tempat Wisata di Banyumas

7 Tempat Wisata di Banyumas Jawa Tengah Terbaru yang Sedang Hits

Kalau kamu penasaran mau tahu berbagai tempat wisata di Banyumas dan sekitarnya, maka tidak ada salahnya luangkan waktu buat baca...

Tempat wisata di Banjarnegara

9 Tempat Wisata di Banjarnegara Jawa Tengah yang Wajib Dikunjungi

Banjarnegara merupakan salah satu kawasan di Jawa Tengah yang punya objek wisata terbaik. Bahkan saat Kamu liburan, sangat wajib berkunjung...

Tempat wisata di Blora

8 Tempat Wisata di Blora Jawa Tengah Terbaru dan Populer

Liburan hampir tiba, di rumah aja tentu tak seru kan? Sudah waktunya liburan tamasya keliling Kota. Mungkin Kamu belum menunjuk...

  • Tentang Kami
  • Kebijakan Privasi
  • Hubungi Kami
© 2021 Wisata IDN - Rekomendasi Tempat Wisata di Indonesia Terlengkap
No Result
View All Result
  • Sumatra
  • Jawa
  • Kalimantan
  • Sulawesi
  • Nusa Tenggara
This website uses cookies. By continuing to use this website you are giving consent to cookies being used. Visit our Privacy and Cookie Policy.